APAKAH Okezoners pencinta kuliner pinggir jalan atau street food? Jika iya, maka Jakarta adalah lokasi yang cocok untuk bisa menemukan jajanan tersebut.
Di Jakarta Anda bisa menemukan berbagai jenis hidangan street food yang menggoda. Dari mulai makanan berat hingga kudapan untuk ngemil cantik.
Anda bisa mendapat street food dengan harga yang murah, namun rasanya tetap lezat. Penasaran apa saja pilihannya?
Dilansir Okezone dari Abbey Travel, Kamis (12/11/2020), berikut adalah 7 streed food yang populer di Jakarta.
Sate Ayam
Pasti Okezoners sudah kenal dan sering menjumpai makanan satu ini di pinggir jalan? Ya, sate, kuliner satu ini biasa dijajakan di atas gerobak dan berkeliling dari satu tempat ke tempat lain.
Sate ayam merupakan sajian makanan dengan bahan utama daging ayam yang ditusuk, dibumbui dan dibakar. Makanan ini disajikan dengan bumbu kacang atau kecap manis, acar, dan lontong.
Sate ayam biasanya dapat anda temui di pinggir jalan, warung makan, gerobakan, atau rumah makan khusus. Sate merupakan hidangan yang terkenal di hampir seluruh wilayah Indonesia dan dianggap sebagai hidangan nasional dan terbaik di Indonesia.
Namun tahukah Anda bahwa sate pernah menempati urutan ke-14 dalam polling 50 makanan terlezat di dunia pada 2011.
Baca Juga: Kamala Harris Doyan Kuliner Kampung Leluhur, Ini 4 Makanan Favoritnya
Bakso
Kuliner berkuah satu ini sangat cocok disantap di cuaca yang dingin atau hujan seperti sekarang ini. Bakso asli Indonesia terbuat dari bahan dasar daging giling dengan campuran tepung tapioka dan garam dan bumbu lainnya
Umumnya bakso terbuat dari daging sapi, ayam atau campuran keduanya. Namun di daerah atau wilayah mayoritas non-muslim, dapat juga ditemukan bakso dengan olahan bahan dasar daging babi.
Bakso biasa disajikan dan ditemani dengan bihun, mie kuning, dan kuah kaldu sapi. Penjualnya biasa menjual bakso dan menjajakannya di gerobak, kedai, bahkan restoran.
"street food" - Google Berita
November 12, 2020 at 12:14PM
https://ift.tt/36snXIz
7 Street Food Paling Populer di Jakarta, Kamu Suka yang Mana? - Okezone
"street food" - Google Berita
https://ift.tt/2MU4BmE
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update
No comments:
Post a Comment