
Editor: Putri Larasati Anggiawan
TRIBUNBATAM.id, BATAM - Sederet tempat wisata menjadi destinasi favorit warga Batam menghabiskan waktu libur di akhir pekan.
Termasuk Taman monumen Welcome to Batam yang jadi destinasi wisata ikonik.
Tak hanya memiliki taman yang luas, wisata kuliner di Welcome to Batam juga jadi kegemaran pengunjung.
Ada puluhan tenant yang menjual aneka Street Food di taman ini, mulai dari makanan, minuman, cemilan, dan masih banyak lagi.
Salah satu yang paling banyak ditemukan adalah kerak telur.
Kerak telur ini sangat berbeda dengan kerak telur yang ada di Jakarta.
Baca juga: Nongkrong Seru Sambil Melihat Pemandangan Kota, Inilah Daftar 4 Kafe Rooftop di Batam
Bila kerak telur Jakarta berbentuk bulat lebar, kerak telur Batam justru berbentuk bulat kecil dan bertekstur lembut menyerupai telur dadar.
Kerak telur ini terbuat dari telur yang dicampur sedikit tepung dan daun bawang.
Adonan telur kemudian dituang ke wajan yang berbentuk cetakan bulat-bulat kecil, sehingga ketika matang, telur juga akan berbentuk seperti itu.
"street food" - Google Berita
October 13, 2020 at 12:16PM
https://ift.tt/33Ti72J
Hidangkan Kerak Telur, Begini Sensasi Berburu Street Food di Taman Welcome To Batam - Tribun Batam
"street food" - Google Berita
https://ift.tt/2MU4BmE
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update
No comments:
Post a Comment