Rechercher dans ce blog
Tuesday, May 30, 2017
Ini Aksi Menegangkan Demian Aditya di "America's Got Talent"
Internasional ~ Demian Aditya ternyata menampilkan aksi menegangkan ketika mengikuti audisi America's Got Talent 2017.
Dalam aksinya, ia berbaring dengan kaki, tangan, dan leher dibelenggu. Ia hanya punya dua menit untuk melepaskan diri sebelum sekitar 400 kilogram pasir menimpanya.
Sebagai informasi episode pertama AGT 2017 disiarkan pada Selasa (30/5/2017) di Amerika. Acara itu dipandu supermodel Tyra Banks.
Formasi juri AGT tahun ini juga tidak berubah, yakni Simon Cowell, Heidi Klum, Mel B, dan Howie Mandel.
Ketika Demian mulai beraksi, keempat juri terlihat tegang. Istri Demian, Sara Wijayanto, pun tidak bisa menyembunyikan ketegangan. Ia dipeluk Tyra Banks di sisi panggung.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Search
Featured Post
5 Negara yang Terkenal akan Street Food Nikmat Mereka - IDN Times
Berwisata ke luar negeri tak lengkap rasanya jika tidak mencoba berbagai hal yang khas dari negara tersebut. Mulai dari tempat wisata , b...
Postingan Populer
-
Video Sudah Beredar Luas, Pemeran Wanita Minta Videonya Dihapus! ibcbet - Sejak semalam video mesum yang diduga mencatut salah seorang m...
-
Siapa nih yang hobi banget jajan di pinggir jalan alias street food? Seru banget, ya, mencicipi berbagai makanan dengan rasa yang berbeda. A...
-
Ambon, Malukupost.com - Siti Aisha, salah satu dari dua terdakwa kasus dugaan penjualan tujuh orang anak di bawah umur untuk dipekerj...
No comments:
Post a Comment